Sejumlah pelajar tingkat SMA sederajat yang tergabung dalam Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat provinsi melaksanakan latihan pengibaran bendera di Lapangan Merdeka Medan, Kamis (10/9). Sebanyak 66 pelajar dari sejumlah sekolah di Sumatera Utara terpilih sebagai paskibraka untuk peringatan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia ke-72 di Lapangan Merdeka Medan pada tanggal 17 Agustus mendatang. (WOL Photo/Ega Ibra)
Discussion about this post